How to Prepare Yummy Baso Aci (tanpa msg)
Baso Aci (tanpa msg).
You can cook Baso Aci (tanpa msg) using 17 ingredients and 6 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Baso Aci (tanpa msg)
- Prepare of Pangsit Kering:.
- It's 2 lbr of Kulit pangsit.
- Prepare 3 sdm of Tepung kanji.
- Prepare 1/2 siung of Bawang putih.
- It's secukupnya of Garam.
- You need of Baso Aci:.
- Prepare 3 sdm of Tepung kanji.
- You need 1 sdm of Tepung terigu.
- You need 1 siung of Bawang putih.
- Prepare secukupnya of Garam.
- Prepare secukupnya of Penyedap jamur.
- Prepare secukupnya of Daun bawang (iris halus).
- It's of Minyak Bawang:.
- Prepare 1 sdm of Minyak kelapa.
- It's 1 siung of Bawang merah.
- You need 1 siung of Bawang putih.
- You need of Daun bawang sedikit, cincang halus.
Baso Aci (tanpa msg) instructions
- Pangsit kering: campur kanji, bawang putih parut, dan garam. Tambahkan air panas sedikit2 sampai tekstur spt pasta gigi..
- Panaskan minyak. Potong kulit pangsit 1 menjadi 4 bagian. Isi dengan adonan kanji tadi. Langsung goreng dgn api kecil. Sisa adonan dibulat2 kecil jadi seperti pilus. Goreng sampai matang, sisihkan..
- Baso aci: campur kanji, terigu, bawang putih parut, garam, dan penyedap. Tambahkan air panas sedikit demi sedikit sampai bs dibulat2. Tambahkan daun bawang. Aduk rata..
- Didihkan air. Bulat2kan adonan td dan langsung dimasukkan ke dlm air mendidih. Jika sdh mengambang tunggu kurleb 1-2 menit. Tiriskan..
- Minyak sayur: panaskan minyak, parutan bawang merah, bawang putih, dan daun bawang cincang. Goreng sampai kecoklatan. Matikan api. Biarkan semuanya di dlm minyak agar meresap rasanya. Boleh dibikin sehari sebelumnya agar lebih berasa..
- Masukkan minyak sayur, cabe bubuk, pangsit kering, dan baso aci. Siram dgn air kaldu panas..
Komentar
Posting Komentar