How to Make Perfect Bakso Aci 🍄Jamur kuping🍄
Bakso Aci 🍄Jamur kuping🍄.
You can cook Bakso Aci 🍄Jamur kuping🍄 using 13 ingredients and 4 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Bakso Aci 🍄Jamur kuping🍄
- Prepare 3-4 of lembarJamur kuping.
- It's 100 gr of tepung tapioka.
- You need 150 gr of tepung terigu.
- It's of Kaldu jamur.
- It's of Garam.
- Prepare of Bahan kuah.
- You need 2 siung of bawang putih.
- It's 1 sdm of bawang goreng.
- It's of Air.
- Prepare of Bahan pelengkap.
- Prepare 1 lembar of Mihun jagung (mihun putih) rendam dg air panas.
- You need 2 btg of daun bawang.
- Prepare 3 btg of seledri.
Bakso Aci 🍄Jamur kuping🍄 step by step
- Cacah jamur kuping yang sudah d rendam air sebelumnya..
- Masukkan tepung tapioka dan terigu ke cacahan jamur dan beri bumbu. Lalu tambahkan air panas ke adonan cilok. Uleni sampai kalis dan tidak lengket di tangan. Kemudian bulat2 dan rebus cilok jamurnya..
- Kuah: rebus air dalam panci, setelah mendidih masukkan bawang putih geprek dan bawang goreng. Tambahkan irisan daun bawang, beri garam, kaldu jamur, sedikit micin supaya lebih gurih (boleh di skip) koreksi rasa..
- Penyajian: tata mihun dalam mangkok, beri cilok tambahkan seledri lalu siram kuah panas2. Beri sambal / boncabe sajikan🤤. ini suegeerr banget bund. Apalagi di makan saat hujan 😁 lumayan buat ganjal perut klo lagi pengen bakso tp penjualnya jauh😁😅.
Komentar
Posting Komentar